Pelantikan BESMA Periode 2024/2025
Setelah melalui serangkaian proses rekrutmen anggota baru, dilaksanakan pelantikan Badan Eksekutif Siswa MA Al-Ishlah (BESMA) periode 2024/2025 pada Jumat (17/1/2025). Agenda pelantikan BESMA dihadiri oleh segenap tamu undangan dan siswa-siswi MA Al-Ishlah. Pada periode 2024/2025, ketua dan wakil ketua BESMA putra terpilih adalah Elfa Syarifuddin Kholil (11-A) dan Bintang Raditya Read more…